Presiden Jokowi - PM Papua Nugini Gelar Pertemuan Bilateral di APEC Haus
Presiden Indonesia Joko Widodo atau Jokowi dan Perdana Menteri Papua Nugini James Marape melakukan pertemuan bilateral di APEC Haus, Port Moresby, Papua Nugini. Sebelumnya, Jokowi melakukan pertemuan empat mata atau tête-à-tête dengan James Marape.
Foto 1 dari 6
Foto 2 dari 6
Dalam kegiatan tersebut, Jokowi didampingi Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan, Plh. Dirjen Asia Pasifik dan Afrika Kementerian Luar Negeri Adi Dzulfuat, serta Konsul Republik Indonesia di Vanimo Allen Simarmata. (ANDREW KUTAN/AFP)
Foto 3 dari 6
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
Foto 5 dari 6
Foto 6 dari 6