Tertunduk, Mantan Kepala Bea Cukai Makassar Andhi Pramono Ditahan KPK

oleh Johan Fatzry, diperbarui 07 Jul 2023, 19:05 WIB
Diterbitkan 07 Jul 2023 19:05 WIB
Andhi Pramono
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan mantan Kepala Bea dan Cukai Makassar Andhi Pramono selama 20 hari pertama. Ia diduga menerima gratifikasi terkait kegiatan ekspor impor. Nama Andhi Pramono pertama kali mencuat setelah gaya hidup mewahnya viral di media sosial.
Foto 1 dari 7
Andhi Pramono
Mantan Kepala Bea dan Cukai Makassar Andhi Pramono saat ditahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta, Jumat (7/7/2023). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 2 dari 7
Andhi Pramono
Andhi Pramono mengenakan rompi tahanan berwarna oranye. Tangannya pun diborgol. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 3 dari 7
Andhi Pramono
KPK menahan mantan Kepala Bea dan Cukai Makassar Andhi Pramono selama 20 hari pertama. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 4 dari 7
Andhi Pramono
Ia diduga menerima gratifikasi terkait kegiatan ekspor impor. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 5 dari 7
Andhi Pramono
Nama Andhi Pramono pertama kali mencuat setelah gaya hidup mewahnya viral di media sosial. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 6 dari 7
Andhi Pramono
Aset kekayaannya yang terdaftar di Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) pun menjadi sorotan. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 7 dari 7
Andhi Pramono
Andhi Pramono diduga secara sengaja menyembunyikan hingga mengalihkan aset miliknya yang berasal dari hasil korupsi. (Liputan6.com/Angga Yuniar)