HEADLINE HARI INI
Pemotretan Gen Halilintar ala Geng Mafia Ini Kece, Keberadaan Aurel Dipertanyakan
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4642931/original/047249000_1699589625-Snapinsta.app_400276927_18402520225013795_3269425488970862762_n_1080.jpg)
Pemotretan Gen Halilintarq
Di tengah kehamilan kedua Aurel Hermansyah yang HPLnya tinggal menghitung hari, keluarga besar Atta Halilintar menggelar sesi pemotretan. Foto-foto bernuansa busana hitam sukses mencuri perhatian. Pemotretan terbaru Gen Halilintar ini mengusung konsep ala geng mafia yang membuat penampilan keluarga Lenggogeni Faruk dan Halilintar Anofial Asmid jadi terlihat kece.
Foto 1 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4642931/original/047249000_1699589625-Snapinsta.app_400276927_18402520225013795_3269425488970862762_n_1080.jpg)
Pemotretan Gen Halilintarq
Ini dia kekompakan kesebelasan yang dikenal Gen Halilintar di pemotretan keluarga terbaru. Diarahkan oleh Abqariyyah, putri kelima Geni Faruk, pose keluarga besar Atta ini terlihat keren. Penampilan mereka seolah bak geng mafia ala film laga. (Liputan6.com/IG/@genhalilintar)
Foto 2 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4642932/original/066068700_1699589625-Snapinsta.app_400737626_941537607245881_3579725971518219869_n_1080.jpg)
Pemotretan Gen Halilintar
“Kalau ini dijadiin film judulnya apa ya guys?,” tulis di Instagram resmi Gen Halilintar. Namun siapa sangka, netizen justru menanyakan keberadaan Aurel Hermansyah di sesi pemotretan ini. Pasalnya kebersamaan Gen Halilintar ini terasa kurang akan ketidakhadiran menantu dan cucu Geni Faruk. (Liputan6.com/IG/@attahalilintar).
Foto 3 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4642933/original/086550000_1699589625-Snapinsta.app_399478059_18415562605056831_3302305052337980459_n_1080.jpg)
Pemotretan Gen Halilintar
Namun netizen lain segera menimpa komentar dengan konsep yang diusung dalam sesi foto Gen Halilintar. Di lain sisi, kekompakan anak-anak Lenggogeni Faruk dan Halilintar Anofial Asmid patut diacungi jempol. Berada di kalangan ternama, Gen Halilintar tak ada yang gagal pose. (Liputan6.com/IG/@attahalilintar).
Foto 4 dari 4
Berita Terkait
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Gua Al-Quran, Tempat Wisata Religi di Tenjolaya Bogor
-
Berita Foto Resmi Jadi WNI, Potret Naturalisasi Timnas Emil Audero, Joey Pelupessy dan Dean James
-
Berita Foto Pasca-Terjangan Banjir Argentina, Upaya Pembersihan Mulai Dilakukan
-
Berita Foto Menjamu Feyenoord, Inter Milan Jaga Asa Lolos ke Perempat Final Liga Champions
Tag Terkait