LaLiga Spanyol: Bangkit dari Ketertinggalan, Atletico Madrid Kandaskan Villarreal

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 13 Nov 2023, 08:17 WIB
Diterbitkan 13 Nov 2023, 11:00 WIB
Liga Spanyol Atletico Madrid vs Villarreal
Atletico Madrid bangkit dari ketertinggalan untuk mengalahkan Villarreal. Los Rojiblancos menang dengan skor 3-1 dalam pertandingan yang berlangsung di Civitas Metroplitano, Senin (13/11) dini hari WIB.
Foto 1 dari 6
Liga Spanyol Atletico Madrid vs Villarreal
Penyerang Atletico Madrid #07 Antoine Griezmann berselebrasi setelah mencetak gol kedua timnya ke gawang Villarreal dalam lanjutan LaLiga Spanyol 2023/2024 di Stadion Civitas Metropolitano, Senin (13/11/2023) dinihari WIB. (Thomas COEX / AFP)
Foto 2 dari 6
Liga Spanyol Atletico Madrid vs Villarreal
Atletico Madrid bangkit dari ketertinggalan untuk mengalahkan Villarreal 3-1. (Thomas COEX / AFP)
Foto 3 dari 6
Liga Spanyol Atletico Madrid vs Villarreal
Villarreal unggul terlebih dahulu ketika Gerard Moreno mencetak gol first-time melalui bola pantul pada menit ke-20. (Thomas COEX / AFP)
Foto 4 dari 6
Liga Spanyol Atletico Madrid vs Villarreal
Antoine Griezmann dan Samuel Lino mencetak gol di akhir babak kedua. (Thomas COEX / AFP)
Foto 5 dari 6
Liga Spanyol Atletico Madrid vs Villarreal
Dengan sisa satu pertandingan, Atletico sementara ini berada di urutan keempat klasemen LaLiga dengan 28 poin, tertinggal dua poin dari Barcelona di urutan ketiga. (Thomas COEX / AFP)
Foto 6 dari 6
Liga Spanyol Atletico Madrid vs Villarreal
Sementara itu Villarreal bergeming di posisi 14 dengan mengumpulkan 12 poin dari 13 pertandingan. (Thomas COEX / AFP)