Sampah Laut di Pesisir Jakarta Kian Mengkhawatirkan

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 13 Mei 2024, 14:35 WIB
Diterbitkan 13 Mei 2024 14:35 WIB
Sampah Laut di Pesisir Jakarta Kian Mengkhawatirkan
Banyaknya sampah plastik di wilayah pesisir Marunda Jakarta Utara semakin mengkhawatirkan. Sampah tersebut berasal dari beberapa aliran sungai di Jakarta, termasuk dari kepulauan Seribu. Sampah-sampah plastik yang mencemari kawasan pesisir dan laut kerap kali mengganggu nelayan pinggiran saat menangkap ikan. Keberadaan sampah plastik di pesisir maupun lautan juga menimbulkan dampak buruk terhadap satwa laut.
Foto 1 dari 6
Sampah Laut di Pesisir Jakarta Kian Mengkhawatirkan
Foto udara memperlihatkan perahu yang sudah tidak digunakan lagi berada di sekitar ceceran sampah, Kampung Baru Cilincing, Jakarta, Senin (13/5/2024). (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 2 dari 6
Sampah Laut di Pesisir Jakarta Kian Mengkhawatirkan
Sampah tersebut berasal dari beberapa aliran sungai di Jakarta, termasuk dari kepulauan Seribu. (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 3 dari 6
Sampah Laut di Pesisir Jakarta Kian Mengkhawatirkan
Banyaknya sampah plastik di wilayah pesisir Marunda Jakarta Utara belum dapat di tangani oleh pemerintah secara maksimal. (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 4 dari 6
Sampah Laut di Pesisir Jakarta Kian Mengkhawatirkan
Sampah-sampah plastik yang mencemari kawasan pesisir dan laut kerap kali mengganggu nelayan pinggiran saat menangkap ikan. (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 5 dari 6
Sampah Laut di Pesisir Jakarta Kian Mengkhawatirkan
Keberadaan sampah plastik di pesisir maupun lautan juga menimbulkan dampak buruk terhadap satwa laut. (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 6 dari 6
Sampah Laut di Pesisir Jakarta Kian Mengkhawatirkan
Hal ini menyebabkan pencemaran air laut di kawasan pesisir. (merdeka.com/Imam Buhori)