HEADLINE HARI INI
Laga Dramatis, Inggris Berhasil Redam Slovakia 2-1
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4879503/original/005180800_1719792839-20240701-Inggris_vs_Slovakia-AFP_1.jpg)
Inggris Berhasil Redam Slovakia 2-1
The Three Lions berhasil memetik kemenangan dramatis di babak 16 besar Euro 2024. Berhadapan dengan Slovakia, Inggris berhasil menang lewat aksi comeback dengan skor 2-1. Sempat tertinggal 0-1 dari Slovakia, Inggris berhasil menyamakan kedudukan lewat gol yang dicetak Jude Bellingham pada menit ke-90+5. Skor imbang 1-1 bertahan hingga akhir babak kedua. Di awal babak tambahan, Harry Kane berhasil mencetak gol kemenangan untuk Inggris. Kemenangan atas Slovakia mengantar Inggris melaju ke delapan besar Euro 2024. Di perempat final Euro 2024, Inggris akan berhadapan dengan Swiss.
Foto 1 dari 8
Foto 2 dari 8
Foto 3 dari 8
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
Foto 5 dari 8
Foto 6 dari 8
Foto 7 dari 8
Foto 8 dari 8
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Selain Suap, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Juga Didakwa Lakukan Perintangan Penyidikan
-
Berita Foto 10 Jam, Ahok Diperiksa sebagai Saksi Kasus Korupsi Pertamina
-
Berita Foto Potret Lesti Kejora dan Rizky Billar di 'Romansa Kampung Dangdut', Produksi Leslar Entertainment
-
Berita Foto Berkolaborasi, Jersey Baru Timnas Indonesia akan Hadir di Game Free Fire
Tag Terkait