Disaksikan SBY, LavAni Gagal Pertahankan Gelar Juara Proliga
Di final PLN Mobile Proliga 2024, Jakarta Lavani Allo Bank Electric harus menelan pil pahit kekalahan. Jakarta Lavani Allo Bank Electric takluk dari Jakarta Bhayangkara Presisi dengan dengan skor 1-3 (30-28, 22-25, 22-25, dan 23-25). Jakarta Lavani Allo Bank Electric harus puas menempati posisi runner-up di PLN Mobile Proliga 2024. Kekalahan ini memupus harapan Lavani untuk mempertahankan gelar sekaligus mencetak sejarah baru di ajang Proliga.
Foto 1 dari 10
Foto 2 dari 10
Foto 3 dari 10
Foto 4 dari 10
Berita Terkait
Foto 5 dari 10
Foto 7 dari 10
Foto 8 dari 10
Foto 9 dari 10
Foto 10 dari 10
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
More News
Tag Terkait
- Rekomendasi