Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 05 Nov 2024, 18:35 WIB
Diterbitkan 05 Nov 2024 18:35 WIB
Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta
Hujan lebat yang terjadi sejak siang hari pada Selasa (5/11/2024) membuat kawasan sekitar Pasar Cipulir Jakarta tergenang air setinggi 30 cm. Genangan air dengan ketinggian sekitar 30 cm tersebut sempat mengganggu arus lalu lintas. Di kawasan ini, hampir setiap hujan deras selalu terjadi genangan air yang diduga disebabkan drainase yang buruk.
Foto 1 dari 7
Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta
Sejumlah kendaraan melintasi genangan air di kawasan Pasar Cipulir, Jakarta Selatan, Selasa (5/11/2024). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 2 dari 7
Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta
Hujan lebat yang terjadi sejak siang hari pada Selasa (5/11/2024) membuat kawasan tersebut tergenang air setinggi 30 cm. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 3 dari 7
Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta
Genangan air dengan ketinggian sekitar 30 cm tersebut sempat mengganggu arus lalu lintas. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 4 dari 7
Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta
Sejumlah pengendara motor memaksa menerobos genangan air. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 5 dari 7
Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta
Di kawasan ini, hampir setiap hujan deras selalu terjadi genangan air yang diduga disebabkan drainase yang buruk. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 6 dari 7
Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta
Hujan yang melanda wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya pada Selasa (5/11/2024) siang menyebabkan terjadinya genangan di beberapa wilayah. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 7 dari 7
Diguyur Hujan Deras, Genangan Air Hambat Lalu Lintas di Sekitar Pasar Cipulir Jakarta
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta melaporkan terdapat lima ruas jalan di Jakarta terendam banjir. (Liputan6.com/Angga Yuniar)