Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 26 Nov 2024, 09:09 WIB
Diterbitkan 26 Nov 2024, 09:00 WIB
Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit
Barcelona akan menjamu Brest di Estadi Olimpic Lluis Companys pada lanjutan Liga Champions 2024/2025, Rabu (27/11/2024) dini hari nanti Waktu Indonesia Barat. Pelatih Barcelona, Hansi Flick meminta timnya belajar dari kesalahan dan kembali ke jalur kemenangan. El Barca patut mewaspadai Brest pada pertandingan kali ini. Pasalnya, Brest mengawali kiprah di Liga Champions 2024/2025 dengan hasil yang cukup baik. Saat ini, Brest berada di peringkat keempat klasemen dengan 10 poin dan belum pernah kalah. Sementara, Barcelona menempati posisi keenam dengan sembilan poin setelah sekali kalah dan tiga kali menang.
Foto 1 dari 7
Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit
Para pemain FC Barcelona sesaat sebelum sesi latihan menjelang pertandingan sepak bola fase liga hari ke-4 melawan Stade Brestois di tempat latihan Joan Gamper di Sant Joan Despi, dekat Barcelona, pada 25 November 2024. (Josep LAGO/AFP)
Foto 2 dari 7
Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit
Barcelona akan menjamu Brest di Estadi Olimpic Lluis Companys dalam laga lanjutan Liga Champions 2024/2025, Rabu (27/11/2024) dini hari nanti Waktu Indonesia Barat. (Josep LAGO/AFP)
Foto 3 dari 7
Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit
El Barca patut mewaspadai Brest pada laga ini. Pasalnya, Brest mengawali kiprah di Liga Champions dengan hasil yang cukup baik. Saat ini, Brest berada di peringkat keempat dengan 10 poin dan belum pernah kalah. (Josep LAGO/AFP)
Foto 4 dari 7
Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit
Pelatih Barcelona, Hansi Flick meminta timnya belajar dari kesalahan dan kembali ke jalur kemenangan. (Josep LAGO/AFP)
Foto 5 dari 7
Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit
Dalam dua laga terakhir di liga domestik, Blaugrana mengalami kekalahan 0-1 dari Real Sociedad dan bermain imbang 2-2 melawan Celta Vigo. (Josep LAGO/AFP)
Foto 6 dari 7
Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit
Hansi Flick juga meminta timnya untuk bermain lebih tenang, termasuk saat memanfaatkan peluang. (Josep LAGO/AFP)
Foto 7 dari 7
Hadapi Brest di Liga Champions 2024/2025, Barcelona Siap Bangkit
Saat ini, Barcelona menempati posisi keenam klasemen setelah sekali kalah dan tiga kali menang. (Josep LAGO/AFP)