Pelatih Timnas Jerman
Hans-Dieter atau dikenal dengan nama Hansi Flick, adalah seorang mantan pemain, dan pelatih sepak bola yang melatih Tim nasional Jerman menggantikan pelatih sebelumnya yaitu Joachim Low, yang telah menjabat sebagai pelatih selama 15 tahun.
Dari Agustus 2006 hingga Juli 2014, dia sebagai asisten pelatih Tim nasional sepak bola Jerman di bawah kepemimpinan Joachim Löw. Pada Agustus 2020, Flick menjuarai Liga Champions UEFA sebagai pelatih Bayern Muenchen, melengkapi tri-gelar kedua dari klub tersebut.
Piala Eropa 2020
Pelatih muda bernama Hansi Flick telah resmi menjadi pelatih timnas Jerman setelah Piala Eropa atau Euro 2020 mendatang. Hansi Flick akan menggantikan pelatih Jerman saat ini, Joachim Loew, yang memilih menanggalkan jabatannya seusai Piala Eropa 2020. Nama Hansi Flick sejatinya baru terdengar ketika dirinya menggantikan Niko Kovac pada akhir 2019 lalu.
Kala itu, dia menjabat sebagai pelatih interim Bayer Muenchen, namun langsung dipercaya jadi pelatih kepala di tengah musim. Hansi Flick langsung membuat performa Robert Lewandowski cs kian kuat.
Akhir musim 2019-2022 sebagai pelatih Kepala Bayern Muenchen, dia menyumbangkan trofi Bundesliga dan DFB Pokal. Hensi Flick mampu membuat Bayern Muenchen jadi raja di Eropa.
Tropi Liga Champion musim 2019-2022 resmi jadi milik Bayern Muenchen, setelah menang 1-0 lawan Paris Saint-Germain (PSG) di partai final.
Karir Pelatih
Karier pelatih Hansi Flick:
- FC bammental (1996-200)
- TSG Hoffenheim (2000-2005)
- RB Salzburg (2006/asisten manajer)
- Timnas Jerman (2006-2014/asisten manajer)
- Timnas Jerman (2014-2017/Direktur Olahraga)
- TSG Hoffenheim (2017-2018/Direktur Olahraga)
- Bayern Muenchen (2019/pelatih interim)
- Bayern Muenchen (2019-2021)
Prestasi
Bayern Muenchen:
- Liga Champions (2019-2020)
- Bundesliga (2019-2020, 2020-2021)
- Piala Jerman (2019-2020)
- Piala Dunia Antarklub (2020-2021)
- Piala Super UEFA (2020-2021)
- Piala Super Jerman (2020-2021)
- Piala Dunia 2014 (asisten manajer)
Â
Â

Berita Terbaru
Mengenali Ciri-Ciri Orang Banyak Dosa, Bagaimana dengan Kita?
Oppo Find X8 Ultra dan Find X8s Resmi Diumumkan, Ini Tanggal Peluncurannya
Kejagung Kembalikan Berkas Perkara Pagar Laut Tangerang ke Polri, Ini Alasannya
Pelaku Maksiat dan Dosa Besar, Bisakah Dapat Husnul Khotimah? Simak Penjelasan UAH
Danantara Tarik Ray Dalio dan Eks PM Thailand untuk Mengabdi Pada Negara, Demi Apa?
Viral di Medsos: Waspada Jebakan Hoaks yang Bikin Cemas
Doa Sholat Istikharah Jodoh, Tata Cara, dan Usaha yang Bisa Dilakukan
Ketahui Tanda-Tanda Lailatul Qadar, Malam Terbaik di 10 Hari Terakhir Ramadan
Gunung Dukono Erupsi Rabu Pagi 26 Maret 2025, Kolom Abu Capai 1.100 Meter
5 Keutamaan Malam Lailatul Qadar, Momen Penuh Peluang Spiritual yang Tak Boleh Disia-Siakan
OJK Terus Tingkatkan Inklusi Keuangan Syariah
Resep Kue Lebaran Lidah Kucing Gula Merah yang Manisnya Nagih