Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 18 Mar 2025, 15:06 WIB
Diterbitkan 18 Mar 2025, 16:35 WIB
Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya
Menjelang berbuka puasa, sentra kuliner yang menyajikan Nasi Kapau dan berbagai makanan khas Sumatera Barat di Jalan Kramat Raya, Senen, Jakarta, ramai dikunjungi pembeli. Di sini, tersedia beragam penganan dan makanan khas Sumatera Barat. Aneka menu lauk pauk yang beraneka ragam dapat dijadikan sebagai menu selama bulan Ramadan, mulai dari berbuka puasa atau saat sahur. Diketahui, sentra kuliner khas Sumatera Barat tersebut telah ada sejak tahun 1970-an. Untuk harga perporsinya sangat bervariasi, mulai dari Rp 20 ribu hingga Rp 50 ribu, tergantung lauk yang dipilih.
Foto 1 dari 7
Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya
Warga menikmati waktu serta menu berbuka puasa di Sentra Kuliner Nasi Kapau di Jalan Kramat Raya, Senen, Jakarta, Senin (17/3/2025). (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 2 dari 7
Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya
Sentra kuliner di Jalan Kramat Raya, Senen, Jakarta, tersebut tersedia aneka penganan dan makanan khas Sumatera Barat. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 3 dari 7
Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya
Aneka menu lauk pauk yang beraneka ragam dapat dijadikan sebagai menu selama bulan Ramadan, mulai dari berbuka puasa atau saat sahur. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 4 dari 7
Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya
Menjelang berbuka puasa, sentra kuliner yang menyajikan Nasi Kapau dan berbagai makanan khas Sumatera Barat ini ramai dikunjungi pembeli. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 5 dari 7
Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya
Diketahui, sentra kuliner khas Sumatera Barat tersebut telah ada sejak tahun 1970-an. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 6 dari 7
Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya
Menu-menu disusun bertingkat, sedemikian rupa, persis di depan penjualnya. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 7 dari 7
Berburu Menu Khas Sumatera Barat di Sentra Kuliner Nasi Kapau Kramat Raya
Untuk harga perporsinya sangat bervariasi, mulai dari Rp 20 ribu hingga Rp 50 ribu, tergantung lauk yang dipilih oleh pembeli. (Liputan6.com/Herman Zakharia)