Latma TNI AD Dengan PLA China

oleh agung.binarko, diperbarui 04 Jul 2012, 01:24 WIB
Diterbitkan 04 Jul 2012 01:24 WIB
120703ctnichina2.jpg
Foto 1 dari 4
120703ctnichina2.jpg
Citizen6, China: Latihan bersama anti teror antara TNI dengan PLA diharapkan menjadi jembatan dalam memperkuat hubungan dan kerjasama penguatan kapasitas serta kapabilitas kedua Angkatan Bersenjata. (Pengirim: Badarudin Bakri).
Foto 2 dari 4
120703ctnichina1.jpg
Citizen6, China: Hadir dalam acara tersebut, delegasi Indonesia antara lain : Atase Pertahanan RI di China Kolonel Lek Surya Margono, Atase Darat Kolonel Arh Kuat Budiman, dan segenap pejabat tinggi militer China lainnya. (Pengirim: Badarudin Bakri).
Foto 3 dari 4
120703ctnichina.jpg
Citizen6, China: Danjen Kopassus Mayjen TNI Wisnu Bawa Tenaya dan Kepala Staf Kodam Jinan (China) Mayjen Ma Qiu Xing secara resmi membuka Latma Sharp Knife Ke - 2 2012, di Pangkalan Latihan Terpadu Jinan China, Selasa (3/7). (Pengirim: Badarudin Bakri).