Liputan6.com, Mumbai Pasangan terpisah, Hrithik Roshan dan Sussanne Khan kembali bersama demi anak mereka, Hrehaan. Hrehaan berulang tahun yang ke delapan.
Seperti dikutip Indiatoday, Hrithik dan Sussanne datang bersama-sama di pesta ulang tahun Hrehaan. Pesta digelar di sebuah apartemen di pinggiran kota Mumbai. Keduanya terlihat kompak dalam acara tersebut.
Hrithik juga menunjukkan sebagai ayah yang sempurna malam itu. Meski telah berpisah dari Sussanne, namun bintang film Krissh 3 itu menunjukkan seolah-olah tak terjadi apa-apa dalam rumah tangganya.
Hrithik dan Sussane berpacaran selama empat tahun sebelum akhirnya mereka menikah pada 20 Desember 2000. Hrithik dan Sussanne kemudian mengumumkan perceraiannya pada Desember 2013, setelah mengarungi bahteran rumah tangga selama 13 tahun.
Dari pernikahan ini, keduanya dikarunia dua orang anak, Hrehaan yang lahir pada 2006 dan Hridhaan yang lahir pada 2008. Meski telah berpisah keduanya sepakat untuk memberi kasih sayang maksimal untuk kedua anaknya.
"Kami orangtua untuk dua anak yang indah dan tanggung jawab kami tetap untuk melindungi dan merawat mereka. Tidak ada yang bisa mengubah itu," kata Sussanne, yang merupakan putri dari aktor kawakan Sanjay Khan.
Demi Anak, Hrithik Roshan dan Sussanne Khan Bersama Lagi
Hrithik Roshan dan Sussanne Khan kembali bersatu di ulang tahun anak mereka, Hrehaan.
Diperbarui 03 Apr 2014, 11:10 WIBDiterbitkan 03 Apr 2014, 11:10 WIB
Hrithik Roshan dan Sussanne Khan kembali bersatu di ulang tahun anak mereka, Hrehaan.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Energi & TambangHarga Emas Makin Kinclong, Sekarang Sudah Sentuh Segini
Berita Terbaru
Kapolres Ngada Ditangkap Propam, Apa Kasusnya?
Usai Hubungan Suami Istri, Eeh.. Nyaris Imsyak, Pilih Sahur Dulu atau Mandi Junub?
Mudik Gratis DKI Jakarta 2025: Catat Tanggalnya!
Jalan Sudirman Banjir 1 Meter, Pemotor Memilih Dorong untuk Cegah Mogok
Kisah Polisi di Garut Buka Akses Jaringan Internet Gratis di Kaki Gunung Cikuray
Mengenal Planet LTT 9779 b, Exoplanet Ultra Panas
Dulu Puasa Bedug Sering Diejek, Ternyata Bagus Banget, Ini Penjelasan Buya Yahya
6 Rekomendasi Merek Mukena Lokal yang Adem agar Ibadah Ramadan Lebih Khusyuk
Link Live Streaming Liga Champions di Vidio: Club Brugge vs Aston Villa, PSV vs Arsenal
5 Bek Terbaik Liga Inggris saat Ini: Ada Pemain Manchester United?
Cedera Lutut, Kyrie Irving Terancam Absen di Sisa Ramadan 2025
Banjir Kepung Jabodetabek Lagi, Apa Strategi Para Gubernur Baru?