Liputan6.com, Jakarta Mengikuti hasil beberapa lembaga survey hitung cepat (quick count), pasangan Jokowi-Jk dinyatakan unggul atas pasangan Prabowo-Hatta. Merayakan kemenangan itu, artis Jane Shalimar pun mendatangai Bunderan Hotel Indonesia (HI), Rabu (9/7/2014).
Sejak sore hari, Bunderan HI berubah menjadi panggung rakyat di mana masyarakat dari berbagai daerah tiba dengan membawa bendera bergambar wajah Jokowi. Makin malam, jumlah massa yang berkumpul kian banyak mencapai ribuan orang.
"Sepertinya kita semua mencintai Jokowi, mudah-mudahan beliau bisa terus kasih yang terbaik buat Indonesia. Aku sebut pasangan ini dynamic duo karena bisa bawa Indonesia menjadi Indonesia hebat," ungkap Jane.
Jane merupakan salah satu relawan pemenangan Jokowi-JK yang memiliki basis di Jakarta Utara. Sejak malam sebelum pencoblosan, Jane sudah bekerja mengawal proses pemilu.
"Buat aku ada kepuasan tersendiri bergabung dan di sekelilingi orang-orang hebat. Jokowi pemimpin yang down to earth, dicintai rakyatnya," imbuh Jane.
Rayakan Kemenangan Jokowi-JK, Jane Shalimar Datangi Bunderan HI
Jane Shalimar menyebut Jokowi-JK sebagai pasangan dynamic duo.
Diperbarui 09 Jul 2014, 21:45 WIBDiterbitkan 09 Jul 2014, 21:45 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Nilai Tukar Rupiah terhadap Dolar AS Hari Ini Senin 28 April 2025 Dibuka Melemah, Simak Prediksinya
10 Rekomendasi Smartwatch, Pilih yang Paling Sesuai Kebutuhan dan Gaya Hidupmu di 2025
Tiongkok Klaim Kuasai Gugusan Pasir Kecil di Laut China Selatan, Filipina Lancarkan Aksi Balasan
Ancol Tunjuk Cak Lontong dan Sutiyoso Jadi Komisaris, Irfan Setiaputra sebagai Komisaris Utama
Liverpool Juara Liga Inggris, Indonesia Gilas Inggris di Piala Sudirman
VIDEO: Budget Film Jumbo 4 Kali Lipat dari Live Action
Pertamina Terima Tongkat Estafet Kepemimpinan Clean Energy Task Force ASCOPE
Hari Buruh 1 Mei 2025, Apakah Libur Nasional atau Tidak? Ini Aturan Lengkapnya
Sebelum Memutuskan Resign, Ini 7 Cara Mengubah Karier Anda di Usia 30-an
Mengulik Tiga Teknologi Baterai Terbaru yang Diusung CATL
Nostalgia Komik Petruk dan Susahnya Menelan Fakta 'Banyak Anak SMP Belum Bisa Baca'
Ketua SEC Baru Paul Atkins Janji Reformasi Radikal Aturan Kripto, Siap Bawa AS Pusat Investasi Dunia