Kumpulan artikel Data Survei Sosial Ekonomi Nasional

Lantas, mengapa barang haram itu terus diselundupkan ke Gorontalo? Ternyata, menurut Data Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) 2020 tercatat, Gorontalo berada di urutan ke-6 dengan rata-rata konsumsi miras 8,55 liter per orang dalam sebulan.