Kumpulan artikel edukasi rokok

Sekolah memiliki peran penting dalam mengedukasi pelajar tentang bahaya rokok. Tak hanya pada orang dewasa, materi bahaya rokok juga perlu disampaikan pada remaja dan anak usia sekolah agar terhindar dari coba-coba.