PT Daikin Industries Indonesia memulai pembangunan pabrik pendingin ruangan atau air conditioner (AC) di Greenland International Industrial Center (GIIC), Cikarang, Jawa Barat yang menelan biaya investasi sebesar US$ 220 juta atau setara Rp 3,3 triliun.