Kumpulan artikel Japan Tobacco International Indonesia
Program kolaborasi Wahid Foundation (WF) dan Japan Tobacco International (JTI) Indonesia ini dilakukan melalui serangkaian program pemberdayaan ekonomi, dengan tujuan meningkatkan ketahanan masyarakat, dan mencegah timbulnya potensi konflik sosial dalam komunitas di dua desa di Banyuwangi.