Dewan Pengarah dan Juru Kampanye Nasional (Jurkamnas) TKN Prabowo-Gibran yang juga Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa meminta seluruh Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) mendoakan capres Prabowo Subianto agar dilantik sebagai presiden ke-8 di bulan Oktober 2024 dengan lancar.