Westlife baru saja menghibur para penggemarnya di Indonesia dengan penampilan di Sentul, Jawa Barat dan Surabaya, Jawa Timur pada 24 dan 25 September 2022. Konser tersebut merupakan bagian dari The Wild Dreams Tour. Namun sebelum ini, Westlife juga sudah pernah menginjakkan tanah Indonesia, tepatnya pada 2019 lalu. Menariknya, kala itu mereka juga tampil di empat kota.