Kumpulan artikel Lily Yulianti Farid

Kabar duka datang dari sosok penulis menginspirasi asal Indonesia yaitu Lily Yulianti Farid yang dikabarkan meninggal dunia pada usianya yang ke-51 tahun. Kabar duka tersebut turut dibagikan oleh media sosial Twitter Gramedia Pustaka Utama.