Kumpulan artikel Masjid Al-Osmani

Masjid bersejarah di Kota Medan hingga saat ini masih bisa Anda kunjungi. Meski telah mendapatkan berbagai perbaikan, namun tidak mengubah desain dan makna arsitekturnya.