Kumpulan artikel Napi di Lapas Kutacane Kabur

Puluhan napi kabur dari Lapas Kutacane menjelang buka puasa pada 10 Maret 2024. Insiden ini dipicu oleh protes terkait kondisi lapas yang overkapasitas dan minim fasilitas.