Kumpulan artikel RDF Plant Bantargebang

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta mengatakan fasilitas pengolahan sampah Landfill Mining dan Refused Derived Fuel (RDF) Plant di Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Bantargebang bakal beroperasi secara penuh pada Maret 2023.