Kumpulan artikel Tunjangan Kinerja (Tunkin)

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mencekal 10 tersangka kasus dugaan korupsi pembayaran tunjangan kinerja (tukin) pegawai di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Kesepuluh tersangka itu dicekal selama 6 bulan ke depan.