Kumpulan artikel Zona Merah Blora

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten (DKK) Blora menyatakan, sekarang ini pihaknya kesulitan melacak banyaknya klaster Covid-19 yang bermunculan.