Liputan6.com, Roma: Masa depan Cesare Prandelli sebagai pelatih Timnas Italia akhirnya terjawab sudah. Pelatih berusia 56 tahun itu dikabarkan setuju untuk memperpanjang kontraknya bersama Azzurri dengan kesepakatan baru selama dua tahun. Kontrak Prandelli sebelumnya akan berakhir musim panas ini.
"Pada saat ini saya merasa sangat puas," kata Prandelli kepada media seperti dilansir Football Italia, Senin (24/3/2014) waktu setempat. "Saya bangga faktanya Asosiasi Sepakbola Italia telah menawarkan perpanjangan kontrak dua tahun kepada saya apapun hasil dari Piala Dunia nanti."
"Untuk alasan ini, saya telah memberikan ketersediaan saya penuh," ucap Prandelli.
Prandelli menjadi pelatih Italia pada 2010 menggantikan Marcelo Lippi. Ia sukses membawa Italia lolos ke final Piala Eropa 2012. Sayang, di partai puncak Gianluigi Buffon dan kawan-kawan kalah 0-4 dari Spanyol.
Prandelli Jadi Pelatih Timnas Italia Hingga 2016
Cesare Prandelli dilaporkan telah menandatangani kontrak baru berdurasi dua tahun untuk tetap menjadi pelatih Timnas Italia.
diperbarui 25 Mar 2014, 11:05 WIBDiterbitkan 25 Mar 2014, 11:05 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cawagub Jakarta Suswono Bakal Nyoblos di Kota Bogor
Menakar Peluang Investasi Reksa Dana Perusahaan Berkinerja ESG
7 Potret Rumah Mewah Baru Melody Prima, Kolam Renang Jadi Spot Favorit
Berutang dengan Jaminan Barang, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
Jelang Pencoblosan, Pramono Minta Aparat Penegak Hukum hingga KPUD Adil di Pilkada Jakarta 2024
Apa Arti Yuwana: Makna Mendalam dan Penerapannya dalam Kehidupan
Tanda-tanda Dispraksia, Mengapa Anak Sulit Mengelola Gerak Tubuh?
6 Cara Alami iIni Mudah dan Praktis untuk Atasi Kantung Mata yang Membandel
Suzuki Jimny White Rhino Gebrak GJAW 2024, Harga Rp 400 Jutaan
Atang-Annida Janjikan Gebrakan Satu Keluarga Satu Sarjana di Kota Bogor
Putin: Rusia Akan Kembali Gunakan Rudal Baru dalam Kondisi Tempur
Tak Hadir Kampanye Akbar Pramono-Rano, Megawati Pilih Berzikir Melawan Intimidasi