Friday Talk: Saat Orientasi Seksual Sam Brodie Dipertanyakan

Tiap orang mempunyai kisah hidup yang unik. Namun kisah hidup laki-laki yang mempunyai nama David Alexander Brodie ini sungguh berliku.

oleh Karmin Winarta diperbarui 27 Jan 2016, 15:31 WIB
Diterbitkan 27 Jan 2016, 15:31 WIB
Saksikan Livestreaming "Saat  Orientasi Seksual Dipertanyakan"
Akhir-akhir ini masalah orientasi ramai diperbincangkan publik.... Selengkapnya

Citizen6, Jakarta Tiap orang mempunyai kisah hidup yang unik. Namun kisah hidup laki-laki yang mempunyai nama David Alexander Brodie ini sungguh berliku. Sam nama panggilannya. Namun pada masa lalunya ia pernah menjadi seorang perempuan dengan nama Samanta. Namun kini ia telah kembali menjadi manusia seutuhnya.

Perjalanan hidupnya yang unik tersebut ia tuangkan dalam sebuah buku, Samuel, Samantha and Me. Seperti apa perjalanan identitas seksual laki-laki yang kini menikah dah mempunyai seorang anak ini?

Liputan6.com menghadirkan Sam Brodie dalam Friday Talk yang akan dilaksanakan pada:

Hari: Jumat

Tanggal: 29 Januari 2016

Pukul: 19:00-20:00 wib

Tempat : Liputan6.com lantai 9

Tema: “Saat Orientasi Seksual Dipertanyakan”

 Seperti apa serunya pembahasan identitas seksual dan orientasi seksual Sam yuk simak videonya di bawah ini.

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya