Serba-serbi Doodle Art

Simak serba-serbi tentang doodle art yang ditulis Theresia Angelia di Forum Liputan6.

oleh Mulyono Sri Hutomo diperbarui 15 Apr 2016, 07:00 WIB
Diterbitkan 15 Apr 2016, 07:00 WIB
Ilustrasi doodle yang dibuat oleh Google untuk memperingati tahun kabisat.
Ilustrasi doodle yang dibuat oleh Google untuk memperingati tahun kabisat.

Citizen6, Jakarta Doodle Art atau biasa disebut doodle ini mempunyai ciri khas. Dalam terjemahan bebas dari kamus Merriam-Webster, doodle dapat diartikan sebagai melukis sesuatu tanpa memikirkan serius apa yang digambar. Doodles juga merupakan gambar sederhana yang dapat memiliki makna representasi penikmatnya atau mungkin hanya bentuk-bentuk abstrak.

Beberapa netizen secara sederhana mengartikan doodle sebagai mencoret-coret. Adalah situs Google yang mempopulerkan doodle art mengikuti tema tertentu. Unik bukan?

Walaupun cara melakukan yang bisa dibilang cukup mudah dilakukan, tapi doodle art ini bisa bernilai seni tinggi. Ternyata doodle art ini juga memiliki sejarah yang panjang. Kata 'doodle' pertama kali muncul pada awal abad ke-17 masehi.

Kata ini diperkirakan berasal dari bahasa Jerman Nudeltopf Dusseldorf, berarti bodoh atau mie. Menarik bukan? Simak kelanjutan tulisan tentang doodle ini di blog yang ditulis Theresia Angelia di Forum Liputan6 dengan meng-klik tulisan ini.

**Ikuti Thread of The Week Forum Liputan6 dengan meng-klik tautan ini.

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini.

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6.

Lihat juga video tentang doodle berikut ini : 

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya