Liputan6.com, Jakarta - Ada beragam tindakan kepahlawanan di tengah masyarakat. Seorang pengabdi negara di Nganjuk, Jawa Timur, menunjukkan baktinya pada negara dengan menolong orang-orang yang dipasung. Berkat Polwan Nanik Yuliati, puluhan penyandang gangguan jiwa, bebas dari pasungan.
Banyak warga desa yang umumnya miskin mengira gangguan jiwa tidak bisa sembuh. Mereka beranggapan perawatan gangguan jiwa mahal. Mereka khawatir, bila tidak dipasung maka penyandang gangguan jiwa akan mengganggu, bahkan merusak lingkungan sekitar.
Satu-satunya jalan keluar, bagi mereka, adalah pemasungan. Di wilayah Nganjuk saja, tercatat 80-an orang dipasung oleh keluarga mereka sendiri. Namun, Aiptu Nanik menunjukkan jalan keluar lain.
Apa saja yang dilakukan Aiptu Nanik? Saksikan selengkapnya dalam segmen 'Sosok Minggu Ini' di Liputan 6 Siang, Minggu (16/8/2015) pukul 12.00 - 12.30 WIB. (Mut)
Aiptu Nanik, Bukan Polwan Biasa
Berkat Polwan Nanik Yuliati, puluhan penyandang gangguan jiwa, bebas dari pasungan.
Diperbarui 16 Agu 2015, 11:30 WIBDiterbitkan 16 Agu 2015, 11:30 WIB
Sejumlah polisi wanita (Polwan) Polda Metro Jaya saat apel usai berjaga-jaga di Bundaran HI, Jakarta, Kamis (21/11/2014). (Liputan6.com/Johan Tallo)... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Ada Diskon Tarif Tol 20% di Trans Jawa dan Trans Sumatera, Catat Waktunya!
UAH Kisahkan Anak yang Merasa sudah Membalas Jasa Orangtua karena Merawat Ayahnya yang Sakit, Jawabannya Bikin Terisak
Didukung Trump, Saham Newsmax Meroket 2.200%
On Fire Cari Cuan, Simak Tips Kembali ke kantor dengan Penuh Energi Usai Libur Lebaran
Wanita di China Ini Tawarkan Jasa Jadi Pengantin Palsu, Bantu Klien yang Sering Ditanya Kapan Nikah
Gempa Hari Ini Rabu 2 April 2025 di Cuti Bersama Lebaran: Tiga Kali Getarkan Indonesia
Mengenal Lomban Kupatan, Cara Unik Warga Pesisir Pantura Jawa Rayakan Puncak Idulfitri pada 7 Syawal
Kronologi Kecelakaan Truk Tangki Gas di Tol Japek, Diduga Slip Ban
Hasil Final 2 Liga Voli Korea: Megawati Hangestri Top Skor, Red Sparks Kena Comeback Pink Spiders
Ancol Targetkan 660 Ribu Pengunjung Selama Libur Lebaran 2025
Daya Beli Lemah, Buruh Minta Sembako Murah hingga Modal Kerja
Link Live Streaming Liga Inggris Liverpool vs Everton, Kamis 3 April 2025 Pukul 02.00 WIB di Vidio