Sandi, 10 Bulan Menghuni Panti Sosial di Klender

Sandi, seorang anak laki-laki sudah 10 bulan lebih lamanya menghuni sebuah Panti Sosial di daerah Klender, Jakarta Timur.

oleh Liputan6 diperbarui 31 Okt 2015, 01:00 WIB
Diterbitkan 31 Okt 2015, 01:00 WIB
Orang Hilang: Sandi
liputan6.com

Liputan6.com, Jakarta - Sandi, seorang anak laki-laki yang sudah 10 bulan lebih lamanya menghuni sebuah Panti Sosial di daerah Klender, Jakarta Timur.

Anak laki-laki tersebut ditemukan oleh petugas Satpol PP Kecamatan Matraman, Jakarta Timur dalam keadaan telantar.

Saksikan info orang hilang selengkapnya yang akan ditayangkan dalam Buser SCTV, Sabtu 31 Oktober 2015 pukul 01.30 WIB. (Vra/Ron)

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya