Segmen 2: Pilot Hercules Jatuh hingga Adu Program Cagub DKI

Jenazah pilot Hercules yang jatuh di Wamena diterbangkan dari Malang ke Biak. Sementara cagub-cawagub DKI adu program dan jargon.

oleh Liputan6 diperbarui 20 Des 2016, 14:07 WIB
Diterbitkan 20 Des 2016, 14:07 WIB
Pilot Hercules Jatuh
Jenazah pilot Hercules yang jatuh di Wamena diterbangkan dari Malang ke Biak.... Selengkapnya

Liputan6.com, Malang - Jenazah pilot pesawat Hercules C-130 yang jatuh di Wamena, Papua, Mayor Penerbang Marlon Kawer diterbangkan dari Malang ke kampung halamannya di Biak, Papua. Jatuhnya pesawat Hercules milik TNI AU di Wamena ini merenggut 13 korban jiwa.

Sementara itu, Pilkada DKI makin dekat. Selain menyosialisasikan programnya dengan menyapa warga, masing-masing kandidat cagub-cawagub DKI juga saling adu program dan jargon melalui media sosial.

Saksikan tayangan video selengkapnya dalam tautan ini

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya