Sekda DKI dan Kepala Bappeda Jadi Saksi di Sidang Sanusi

oleh Nasuri, diperbarui 31 Agu 2016, 19:40 WIB
Diterbitkan 31 Agu 2016 19:40 WIB
20160831- Sekda DKI dan Kepala Bappeda Jadi Saksi di Sidang Sanusi-Jakarta- Helmi Afandi
Sejumlah saksi dihadirkan dalam Sidang Lanjutan kasus suap Raperda Reklamasi dan tindak pidana pencucian uang dengan terdakwa Mohamad Sanusi
Foto 1 dari 5
20160831- Sekda DKI dan Kepala Bappeda Jadi Saksi di Sidang Sanusi-Jakarta- Helmi Afandi
Sejumlah saksi dihadirkan dalam Sidang Lanjutan kasus suap Raperda Reklamasi dan tindak pidana pencucian uang dengan terdakwa Mohamad Sanusi di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Rabu (31/8). (Liputan6.com/Helmi Afandi)
Foto 2 dari 5
20160831- Sekda DKI dan Kepala Bappeda Jadi Saksi di Sidang Sanusi-Jakarta- Helmi Afandi
Terdakwa Mohamad Sanusi atas kasus suap Raperda Reklamasi dan tindak pidana pencucian uang menjalani sidang di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Rabu (31/8). Agenda sidang hari ini adalah mendengarkan saksi-saksi. (Liputan6.com/Helmi Afandi)
Foto 3 dari 5
20160831- Sekda DKI dan Kepala Bappeda Jadi Saksi di Sidang Sanusi-Jakarta- Helmi Afandi
Terdakwa Mohamad Sanusi atas kasus suap Raperda Reklamasi dan tindak pidana pencucian uang menjalani sidang di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Rabu (31/8). Agenda sidang hari ini adalah mendengarkan saksi-saksi. (Liputan6.com/Helmi Afandi)
Foto 4 dari 5
20160831- Sekda DKI dan Kepala Bappeda Jadi Saksi di Sidang Sanusi-Jakarta- Helmi Afandi
Sekda DKI dan Kepala Bappeda hadir dalam sidang saksi di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Rabu (31/8). Selain mereka, Asisten Pembangunan Lingkungan Hidup Sekda DKI dan Kabiro Tata Kota dan Lingkungan Hidup juga ikut menjadi saksi. (Liputan6.com/Helmi Afandi)
Foto 5 dari 5
20160831- Sekda DKI dan Kepala Bappeda Jadi Saksi di Sidang Sanusi-Jakarta- Helmi Afandi
Terdakwa Mohamad Sanusi menyimak keterangan saksi di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Rabu (31/8). Sanusi didakwa menerima suap sebesar Rp2 miliar secara bertahap dari Presiden Direktur PT Agung Podomoro Land, Ariesman Widjaja. (Liputan6.com/Helmi Afandi)