Usai Dirusak, Bintang Hollywood Walk of Fame Milik Donald Trump Diperbaiki

oleh Johan Fatzry, diperbarui 27 Okt 2016, 11:46 WIB
Diterbitkan 27 Okt 2016 11:46 WIB
20161027-Walk-Of-Flame-AS-Donald-Trump-AFP
Hollywood Walk of Fame milik Capres AS, Donald Trump saat diperbaiki usai dirusak oleh seorang pria, California, AS (26/10). Pria tersebut d
Foto 1 dari 5
20161027-Walk-Of-Flame-AS-Donald-Trump-AFP
Hollywood Walk of Fame milik Capres AS, Donald Trump saat diperbaiki usai dirusak oleh seorang pria, California, AS (26/10). Pria tersebut diketahui bernama James Lambert Otis. (David McNew/Getty Images/AFP)
Foto 2 dari 5
20161027-Walk-Of-Flame-AS-Donald-Trump-AFP
Pekerja memperbaiki Hollywood Walk of Fame milik Donald Trump usai dirusak, California, AS (26/10). Dalam perusakan tersebut James Otis mengenakan pakaian pekerja konstruksi kota dengan membawa sebuah palu dan kapak. (David McNew/Getty Images/AFP)
Foto 3 dari 5
20161027-Walk-Of-Flame-AS-Donald-Trump-AFP
Pekerja memperbaiki Hollywood Walk of Fame milik Donald Trump usai dirusak seorang pria bernama James Lambert Otis , California, AS (26/10). Peristiwa tersebut diketahui terjadi sekitar pukul 5:45 pagi waktu setempat. (David McNew/Getty Images/AFP)
Foto 4 dari 5
20161027-Walk-Of-Flame-AS-Donald-Trump-AFP
Warga melihat perbaikan Hollywood Walk of Fame milik Donald Trump usai dirusak seorang pria bernama James Lambert Otis , California, AS (26/10). Nama Donald Trump sendiri masuk kedalam daftar Walk of Fame pada tahun 2007. (David McNew/Getty Images/AFP)
Foto 5 dari 5
20161027-Walk-Of-Flame-AS-Donald-Trump-AFP
Warga melihat perbaikan Hollywood Walk of Fame milik Donald Trump usai dirusak seorang pria bernama James Lambert Otis , California, AS (26/10). (David McNew/Getty Images/AFP)