Jelang Pilkada, Panglima TNI Himbau Persatuan dan Kesatuan Bangsa

oleh Liputan6 diperbarui 30 Okt 2016, 18:37 WIB
Diterbitkan 30 Okt 2016 18:37 WIB
20161030-Panglima-TNI-HA1
Panglima TNI Jendral Gatot Nurmantyo membaca pointer pernyataan Panglima TNI di lapangan Kopassus grup 1, Serang, Banten, Minggu (30/10).
Foto 1 dari 5
20161030-Panglima-TNI-HA1
Panglima TNI Jendral Gatot Nurmantyo membaca pointer pernyataan Panglima TNI di lapangan Kopassus grup 1, Serang, Banten, Minggu (30/10). Dalam pernyataannya, TNI tidak akan mentolerir gerakan yang ingin memecah belah bangsa. (Liputan6.com/Helmi Affandi)
Foto 2 dari 5
20161030-Panglima-TNI-HA2
Panglima TNI Jendral Gatot Nurmantyo menaiki mobil saat tiba di lapangan Kopassus grup 1, Serang, Banten, Minggu (30/10). Gatot mengimbau TNI siap menjaga kesatuan dan persatuan dalam pelaksanaan Pilkada. (Liputan6.com/Helmi Affandi)
Foto 3 dari 5
20161030-Panglima-TNI-HA3
Panglima TNI Jendral Gatot Nurmantyo memasuki lapangan Kopassus grup 1, Serang, Banten, Minggu (30/10). Gatot memberikan pernyataan kepada TNI agar para prajuritnya tidak tersekat-sekat dalam suku, agama dan golongan. (Liputan6.com/Helmi Affandi)
Foto 4 dari 5
20161030-Panglima-TNI-HA4
Para pasukan Kopassus saat menghadiri upacara di lapangan Kopassus grup 1, Serang, Banten, Minggu (30/10). (Liputan6.com/Helmi Affandi)
Foto 5 dari 5
20161030-Panglima-TNI-HA5
Panglima TNI Jendral Gatot Nurmantyo bersama para prajurit TNI saat upacara di lapangan Kopassus grup 1, Serang, Banten, Minggu (30/10). Gatot menghimbau, TNI tidak akan mentolerir gerakan yang ingin memecah belah bangsa. (Liputan6.com/Helmi Affandi)