Di Antara Puluhan Drum Minyak, Rishi Sunak Kampanyekan Make Polluters Pay

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 19 Sep 2023, 19:05 WIB
Diterbitkan 19 Sep 2023 19:05 WIB
Rishi Sunak Kampanyekan Make Polluters Pay
Menjelang KTT Ambisi Iklim (The Climate Ambition Summit) PBB, Rishi Sunak dari Oxfam melakukan protes di atas tong minyak raksasa. Kampanye tersebut untuk menyerukan agar perusahaan-perusahaan minyak dan gas raksasa membayar pajak lebih banyak. Kelebihan pajak yang dibayarkan perusahaan-perusahaan minyak dan gas raksasa untuk menggalang dana untuk membantu masyarakat yang terkena dampak perubahan iklim.
Foto 1 dari 6
Rishi Sunak Kampanyekan Make Polluters Pay
Rishi Sunak dari Oxfam melakukan protes di luar gedung Parlemen di London, Selasa, 19 September 2023. (AP Photo/Kin Cheung)
Foto 2 dari 6
Rishi Sunak Kampanyekan Make Polluters Pay
Menjelang KTT Ambisi Iklim (The Climate Ambition Summit) PBB, Rishi Sunak dari Oxfam melakukan protes di atas tong minyak raksasa. (AP Photo/Kin Cheung)
Foto 3 dari 6
Rishi Sunak Kampanyekan Make Polluters Pay
Di antara puluhan drum minyak, Rishi Sunak dari Oxfam mendukung kampanye Make Polluters Pay. (AP Photo/Kin Cheung)
Foto 4 dari 6
Rishi Sunak Kampanyekan Make Polluters Pay
Kampanye tersebut untuk menyerukan agar perusahaan-perusahaan minyak dan gas raksasa, seperti BP dan Shell, membayar pajak lebih banyak. (AP Photo/Kin Cheung)
Foto 5 dari 6
Rishi Sunak Kampanyekan Make Polluters Pay
Kelebihan pajak yang dibayarkan perusahaan-perusahaan minyak dan gas raksasa untuk menggalang dana untuk membantu masyarakat yang terkena dampak perubahan iklim. (AP Photo/Kin Cheung)
Foto 6 dari 6
Rishi Sunak Kampanyekan Make Polluters Pay
Seorang pengunjuk rasa melakukan demonstrasi di luar gedung Parlemen di London, Selasa, 19 September 2023. (AP Photo/Kin Cheung)