HEADLINE HARI INI
46 Ribu Lebih Pemudik Kembali Tiba di Jakarta Melalui Stasiun Kereta
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4800752/original/058730300_1713009034-20240413-Arus_Balik_Stasiun_Pasar_Senen-ANG_1.jpg)
Pemudik Tiba di Jakarta Melalui Stasiun Kereta
PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 1 Jakarta mencatat ada sebanyak 46 ribu lebih penumpang yang tiba di Jakarta saat puncak arus balik pada Sabtu (13/4/2024). Manager Humas KAI Daop 1 Jakarta, Ixfan Hendriwintoko mengatakan sekitar 15.500 penumpang turun di Stasiun Gambir dan 17.000 penumpang turun di Stasiun Pasar Senen. Sementara, 6.600 lainnya turun di Stasiun Bekasi, serta sisanya turun di Jatinegara, Cikampek, Karawang, Cikarang dan Jakarta Kota. Angka kedatangan juga diprediksi akan terus bertambah.
Foto 1 dari 10
Foto 2 dari 10
Foto 3 dari 10
Foto 4 dari 10
Berita Terkait
Foto 5 dari 10
Foto 6 dari 10
Foto 7 dari 10
Foto 8 dari 10
Foto 9 dari 10
Foto 10 dari 10
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Debut Patrick Kluivert, Timnas Indonesia Remuk di Australia
-
Berita Foto Potret Ayu Ting Ting dan Regina Phoenix Dance Bareng, Disebut Mirip Jennie-Lisa BLACKPINK
-
Berita Foto Babak Pertama, Timnas Indonesia Tertinggal 0-3 dari Australia
-
Berita Foto Aksi Bakar Ban Panaskan Unjuk Rasa Menolak Pengesahan RUU TNI Jadi Undang-Undang
Tag Terkait