Presiden Jokowi Lepas Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4888410/original/017984200_1720615713-20240710-Presiden_Jokowi_Lepas_Kontingen_Indonesia-AFP_1.jpg)
Presiden Jokowi Lepas Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024
Presiden Joko Widodo secara simbolis melepas keberangkatan kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024. 29 atlet terbaik Indonesia akan mengikuti ajang olahraga empat tahunan dunia pada 26 Juli-11 Agustus 2024 di Paris, Prancis. Menteri Pemuda dan Olahrga Dito Ariotedjo melaporkan total kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024 berjumlah 86 orang termasuk pelatih dan staf.
Foto 1 dari 7
Foto 2 dari 7
Foto 3 dari 7
Foto 4 dari 7
Berita Terkait
Foto 5 dari 7
Foto 6 dari 7
Foto 7 dari 7
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
More News
-
Berita Foto Jelang Lebaran, Warga Padati Pasar Tanah Abang Jakarta
-
Berita Foto Tantang Indonesia, 14 Pemain Timnas Bahrain Berlatih di Lapangan A GBK
-
Berita Foto Hadapi Bahrain, Timnas Indonesia Gelar Latihan dan Pemulihan Fisik
-
Berita Foto Bersama Berbagai Perbankan, Bank Indonesia Kembali Buka Layanan Penukaran Uang Rupiah Baru
Tag Terkait