Jelang Pilpres AS 2024, Massa Pro-Palestina Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 03 Nov 2024, 14:29 WIB
Diterbitkan 03 Nov 2024, 14:20 WIB
Jelang Pilpres AS 2024, Massa Pro-Palestina Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza
Menjelang hari Pemilihan Umum Amerika Serikat 2024, Boston Coalition for Palestine menggelar aksi unjuk rasa. Aksi unjuk rasa untuk mendesak penghentian bantuan Amerika Serikat ke Israel serta segera diberlakukan gencatan senjata di wilayah Gaza. Menurut pernyataan dari otoritas kesehatan yang berbasis di Gaza pada Sabtu (2/11/2024), jumlah warga Palestina yang tewas akibat serangan Israel di Jalur Gaza menjadi 43.314 orang. Jumlah korban—baik luka maupun meninggal dunia—akan terus bertambah, karena hingga saat ini Israel masih terus melancarkan serangan-serangan berskala besar di wilayah Gaza.
Foto 1 dari 7
Jelang Pilpres AS 2024, Massa Pro-Palestina Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza
Para demonstran pro-Palestina berkumpul di Faneuil Hall Marketplace dalam unjuk rasa “No Votes for Genocide” di Boston pada 2 November 2024. (Joseph Prezioso/AFP)
Foto 2 dari 7
Jelang Pemilu AS 2024, Massa Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza
Menjelang hari Pemilihan Umum Amerika Serikat 2024, Boston Coalition for Palestine menggelar aksi unjuk rasa. (Joseph Prezioso/AFP)
Foto 3 dari 7
Jelang Pemilu AS 2024, Massa Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza
Aksi unjuk rasa untuk mendesak penghentian bantuan Amerika Serikat ke Israel. (Joseph Prezioso/AFP)
Foto 4 dari 7
Jelang Pemilu AS 2024, Massa Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza
Massa aksi juga mendesak segera diberlakukan gencatan senjata antara Israel dan Milisi Hamas di wilayah Gaza. (Joseph Prezioso/AFP)
Foto 5 dari 7
Jelang Pemilu AS 2024, Massa Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza
Menurut pernyataan dari otoritas kesehatan yang berbasis di Gaza pada Sabtu (2/11/2024), jumlah warga Palestina yang tewas akibat serangan Israel di Jalur Gaza menjadi 43.314 orang. (Joseph Prezioso/AFP)
Foto 6 dari 7
Jelang Pemilu AS 2024, Massa Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza
Jumlah korban—baik luka maupun meninggal dunia—akan terus bertambah, karena hingga saat ini Israel masih terus melancarkan serangan-serangan berskala besar di wilayah Gaza. (Joseph Prezioso/AFP)
Foto 7 dari 7
Jelang Pemilu AS 2024, Massa Gelar Unjuk Rasa Desak Gencatan Senjata di Gaza
Sebagai catatan, konflik antara Israel dan Milisi Hamas memanas sejak 7 Oktober 2023 lalu. (Joseph Prezioso/AFP)