Lirik Lagu Mesin Waktu - Mawar de Jongh, OST Sinetron Keajaiban Cinta SCTV

Lagu Mesin Waktu dari Mawar de Jongh menjadi soundtrack sinetron terbaru SCTV berjudul “Keajaiban Cinta”.

oleh Surya Hadiansyah diperbarui 25 Mei 2021, 13:20 WIB
Diterbitkan 25 Mei 2021, 13:20 WIB
Mawar de Jongh. (Foto: Instagram @mawar_eva)
Mawar de Jongh. (Foto: Instagram @mawar_eva)

Liputan6.com, Jakarta Mawar de Jongh belum lama ini meluncurkan single terbarunya berjudul Mesin Waktu pada awal 2021. Lagu tersebut saat ini menjadi soundtrack sinetron terbaru SCTV berjudul “Keajaiban Cinta”.

Lagu ini berkisah tentang pasangan yang telah mengikat janji untuk bersama selamanya. Tapi, pada akhirnya, keduanya harus berpisah. Salah satu dari pasangan tersebut merindukan masa lalu mereka saat masih menjalin cinta dan berjanji untuk tak menyakiti satu sama lain.

Berikut ini lirik lagu Mesin Waktu dari Mawar de Jongh.

Mesin Waktu

Mawar de Jongh dalam acara Badai Pasti Berlalu & Keajaiban Cinta Special Launching di SCTV pada Senin (24/5/2021).
Mawar de Jongh dalam acara Badai Pasti Berlalu & Keajaiban Cinta Special Launching di SCTV pada Senin (24/5/2021).

Kita bertemu di persimpangan

Tanpa pernah kita rencanakan

Lalu jalan beriringan

Berjanji tak akan meninggalkan

 

Kini mengapa

Menujumu ku perlu peta

Dan seketika

Ku tak tau arah pulang

 

Ku ingin mesin waktu

Mengantarkanku ke arahmu yang dulu

Tak ingin pergi dulu

Sekali saja jangan kau jauh

Ku rindu masa lalu

 

Pernah cerita kita berarti

Dan kau ucap tak akan terganti

Semuanya tlah kuberi

Berjanji tak saling menyakiti

 

Melihat pesan di setiap waktu

Tak jua datang menyapaku

Kurindu saat bersamamu

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya