Peristiwa
Aksi baku tembak terjadi di Mabes Polri di Jalan Trunojoyo Jakarta Selatan pada hari Rabu, 31 Maret 2021 sore. Seorang perempuan berjubah hitam yang berada di dalam kawasan Mabes Polri, menodongkan senjata api dan menembak ke arah anggota Mabes Polri sebanyak enam kali.
Sempat terdengar beberapa kali suara tembakan. Akhirnya anggota Mabes Polri yang sedang bertugas, langsung melumpuhkan terduga teroris tersebut dengan beberapa kali tembakan, hingga perempuan tersebut tersungkur dan meninggal dunia di tempat.
Identitas Terduga Teroris
Polisi mengidentifikasi pelaku terduga teroris penyerang Mabes Polri berjenis kelamin perempuan, bernama inisial ZA, usia 25 tahun dan tercatat sebagai warga Ciracas Jakarta Timur. Polisi menemukan beberapa barang bukti yang dibawa penyerang Mabes Polri tersebut, yaitu senjata api dan map kuning berisi surat wasiat yang ditujukan kepada keluarganya.

Berita Terbaru
Puncak Arus Balik Lebaran 6-7 April, AHY: Kita Sudah Siapkan Strategi Antisipasi Kemacetan
Wanita di China Ini Rela Tinggal di Toilet Kantor Demi Tak Bayar Sewa Rumah
Jennie BLACKPINK Merah Menyala di Billboard Women in Music 2025, Cincin Vintage Seharga Rp165 Juta Jadi Sorotan
VIDEO: Momen Prabowo Lebaran Bersama Pejabat dan Sejumlah Tokoh
Mengenal Tradisi Binarundak, Suku Mongondow Bakar Nasi Massal di Tepi Jalan untuk Meriahkan Idulfitri
VIDEO: Dapat Remisi Lebaran, Narapidana di Rutan Salemba Sujud Syukur
Seputar Sinopsis 'RESIDENT PLAYBOOK', Drakor Terbaru yang Dibintangi Go Yoon Jung
PAMA Balikpapan Beri Santunan Ratusan Anak Yatim dan Duafa di Safari Ramadan 2025
Kisah Inspiratif Lebaran: 5 Miliarder Muslim Terkemuka, Ada yang Dulu Tukang Cuci Piring
Link Live Streaming Liga Inggris Nottingham Forest vs Manchester United, Rabu 2 April 2025 Pukul 02.00 WIB di Vidio
Ganjil Genap Arus Balik Lebaran 2025: Aturan Lengkap dan Jadwal Terbaru
Perjalanan Cinta Luna Maya yang Hebohkan Publik: Dari Ariel NOAH, Reino Barack hingga Maxime Bouttier