Pekan ini, Irlandia mengumumkan mereka akan mengajukan intervensi terhadap ICJ, menambah tekanan internasional terhadap Israel untuk menghentikan pembantaiannya di Jalur Gaza dan pembatasan ketat terhadap bantuan pangan yang mendorong warga Palestina kelaparan.