Surat Balasan FIFA

PSSI mendapat surat balasan dari FIFA perihal stadion yang akan digunakan untuk Piala Dunia U-17 mendatang. Dalam suratnya, FIFA memberikan sejumlah catatan untuk perbaikan fasilitas stadion.
Tampilkan foto dan video