VIDEO: Picu Kerumunan Akibat Promo Menu Baru, Satpol PP Tutup Sementara Gerai Restoran Cepat Saji di Kelapa Gading

Petugas Satpol PP menutup sementara gerai restoran cepat saji di Jalan Artha Gading, Kelapa Gading, Jakarta Utara, karena timbulkan kerumunan. Kerumunan disinyalir akibat membludaknya permintaan promo menu baru yang berkaitan dengan sebuah boyband Korea Selatan.

oleh Didi N diperbarui 10 Jun 2021, 08:53 WIB
Diterbitkan 10 Jun 2021, 08:53 WIB

Liputan6.com, Jakarta Petugas Satpol PP menutup sementara gerai restoran cepat saji di Jalan Artha Gading, Kelapa Gading, Jakarta Utara, karena timbulkan kerumunan. Kerumunan disinyalir akibat membludaknya permintaan promo menu baru yang berkaitan dengan sebuah boyband Korea Selatan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya