Fokus : RSUD dr Slamet Bogor Kebakaran, Petugas Segera Evakuasi Pasien

Perbarui informasi Anda di Fokus edisi (02/10) dengan berita-berita di antaranya, Rumah Sakit Dilanda Kebakaran, Presiden Resmikan Kereta Cepat Jakarta-Bandung, dan Ribuan Pelajar Membatik Massal.

oleh Didi N diperbarui 02 Okt 2023, 14:01 WIB
Diterbitkan 02 Okt 2023, 14:01 WIB

Liputan6.com, Jakarta Perbarui informasi Anda di Fokus edisi (02/10) dengan berita-berita di antaranya, Rumah Sakit Dilanda Kebakaran, Presiden Resmikan Kereta Cepat Jakarta-Bandung, dan Ribuan Pelajar Membatik Massal.

Rumah Sakit Umum Daerah Dr Slamet, Garut, Jawa Barat, dilanda kebakaran. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu, karena petugas dengan cepat mengevakuasi pasien keluar gedung rumah sakit. Pelayanan rumah sakit pun kini telah kembali normal.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya