News Flash: Jangan Melihat Gerhana Matahari Total di Air

Melihat gerhana matahari total (GMT) di air tidak dianjurkan. Sejumlah pakar berpendapat bahwa risiko membuat mata rusak masih ada ketika melihat gerhana di dalam air karena masih terjadi pantulan.

oleh Aribowo Suprayogi diperbarui 09 Mar 2016, 13:09 WIB
Diterbitkan 09 Mar 2016, 13:09 WIB

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya