Membuat Strategi Content Marketing bagi Startup

Sebagai pemilik bisnis dan startup, hal utama yang paling kita inginkan adalah mendapatkan banyak klien baru tanpa mengeluarkan banyak biaya

oleh Liputan6 diperbarui 01 Apr 2015, 10:31 WIB
Diterbitkan 01 Apr 2015, 10:31 WIB
Membuat Strategi Content Marketing bagi  Startup
Sebagai pemilik bisnis dan startup, hal utama yang paling kita inginkan adalah mendapatkan banyak klien baru tanpa mengeluarkan banyak biaya

Citizen6, Jakarta Sebagai pemilik bisnis dan startup, hal utama yang paling kita inginkan adalah mendapatkan banyak klien baru tanpa mengeluarkan banyak biaya untuk pemasaran.

Ada satu jenis pemasaran yang yang bisa memenuhi keduanya.

Bukan, content marketing bukan “memasarkan konten”, bukan pula “mempromosikan konten”. Content marketing adalah usaha pemasaran dengan konten sebagai medianya.

“Pemasaran konten” merupakan cara paling efektif dan hemat biaya untuk mengembangkan bisnis secara online.

Seperti apa detailnya, Selengkapnya bisa dibaca di sini

Selengkapnya

Pengirim:

Darmawan PIM

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya