6 Transformasi Gaya Rambut Awkarin, Wig Hijau Curi Perhatian

Sebagai selebgram hits, Awkarin kerap melakukan eksperimen terhadap gaya rambutnya.

oleh Mardella Savitri Murtisari diperbarui 07 Apr 2020, 14:10 WIB
Diterbitkan 07 Apr 2020, 14:10 WIB
[Bintang] Awkarin
(Instagram/Awkarin)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Sebagai publik figur, tentunya segala perubahan yang dilakukannya akan menarik perhatian publik. Bahkan ketika mengubah gaya rambut sekalipun. Hal ini dikarenakan publik figur dinilai sebagai ikon atau role model bagi para penggemarnya. Seperti yang dilakukan selebgram hits Tanah Air, yakni Awkarin

Nama Awkarin yang sudah tak asing lagi di dunia media sosial Indonesia membuat segala kegiatannya menjadi sorotan. Aksi-aksi sosialnya juga menggugah mata publik.

Awkarin dikenal sebagai salah satu publik figur yang sering bergonta-ganti penampilan. Hal ini ia lakukan agar para penggemarnya tak bosan dengan konten-konten yang ia unggah di media sosial baik Instagram maupun YouTube.

Seperti apakah potret transformasi gaya rambut Awkarin? Berikut ulasan selengkapnya, dirangkum dari berbagai sumber oleh Liputan6.com, Selasa (7/4/2020).

 

1. Di awal ketenarannya, begini potret gaya rambut Awkarin. Tampil dengan poni nampak polos tanpa riasan.

Potret transformasi gaya rambut Awkarin
Potret transformasi gaya rambut Awkarin. (sumber: Instagram/awkarin)... Selengkapnya

2. Kini Awkarin lebih sering tampil dengan gaya rambut pendek.

Potret transformasi gaya rambut Awkarin
Potret transformasi gaya rambut Awkarin. (sumber: Instagram/awkarin)... Selengkapnya

3. Sering lakukan eksperimen dengan gaya rambutnya, Awkarin pun nampak pede tampil dengan gaya rambut pixie.

Potret transformasi gaya rambut Awkarin
Potret transformasi gaya rambut Awkarin. (sumber: Instagram/awkarin)... Selengkapnya

4. Potret ikonik Awkarin dengan gaya rambut french braids yang ia dapatkan usai berlibur di Bali.

Potret transformasi gaya rambut Awkarin
Potret transformasi gaya rambut Awkarin. (sumber: Instagram/awkarin)... Selengkapnya

5. Tampil dengan gaya rambut strawberry-blonde, Awkarin bak tokoh peri dari negeri dongeng.

Potret transformasi gaya rambut Awkarin
Potret transformasi gaya rambut Awkarin. (sumber: Instagram/awkarin)... Selengkapnya

6. Bosan dengan gaya rambut biasa, ia pun nekat menggunakan wig berwarna hijau neon. Penampilannya ini menuai banyak respon positif dari penggemarnya.

Potret transformasi gaya rambut Awkarin
Potret transformasi gaya rambut Awkarin. (sumber: Instagram/awkarin)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Live Streaming

Powered by

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya