Liputan6.com, Jakarta Bukan rahasia lagi jika media sosial banyak terdapat konten yang unik dan mengundang perhatian. Seperti konten yang menampilkan tentang aksi orang India boncengan naik motor. Tingkah orang India ini tak jauh beda dengan orang-orang yang ada di Indonesia saat berkendara.
Advertisement
Baca Juga
Advertisement
Mulai dari bonceng 3 hingga 4 dalam satu motor, sudah biasa terlihat di India. Tak heran cara berboncengan orang India pun jadi pusat perhatian. Orang Indonesia yang melihat foto orang India berboncengan motor pun hanya bisa tepuk jidat.
Saking curi perhatian, aksi orang India boncengan naik motor ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, aksi orang India yang kelewat kocak menjadi sorotan sehingga viral. Banyak warganet hanya bisa geleng kepala melihat aksi orang India boncengan naik motor.
Penasaran kan melihat aksi orang India boncengan naik motor? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, aksi orang India boncengan naik motor, Selasa (17/1/2023).
1. Kok jadi was-was ibunya jatuh ya.
Advertisement
2. Pegawai teladan nih~
3. Cara terbaru bonceng tiga yang kelewat kreatif.
Advertisement
4. Bonceng empat check~
5. Sama kayak Indonesia, di India juga marak bonceng tiga.
Advertisement