Liputan6.com, Jakarta Nama Rinada kini menjadi perbincangan publik, semenjak foto mesum yang diduga dirinya, dengan menggunakan seragam dinas PNS Pemkot Bandung, beredar di dunia maya.
Rencananya hari ini, Senin (1/9/2014), penyidik Polrestabes Bandung akan memanggil Rinada untuk dimintai keterangan terkait foto mesumnya tersebut.
Namun saat dikonfirmasi melalui telepon selulernya, Kasat Reskrim Polrestabes Bandung, AKBP Nugroho Arianto menuturkan Rinada berhalangan hadir sehingga pemeriksaan akan diundur.
"Tidak jadi datang hari ini," kata Nugroho, Senin (1/9/2014).
Disinggung alasannya sendiri, Nugroho mengatakan dari keterangan kuasa hukumnya, Rinada masih dalam kondisi tertekan sehingga tidak memungkinkan untuk diperiksa.
"Masih shock dan tertekan, sehingga kita tidak mungkin untuk memeriksa," jelas Nugroho.
Ditanya kapan Rinada akan diperiksa, Nugroho menegaskan Rinada akan diperiksa setelah kondisinya membaik.
"Sekarang masih sulit untuk ditanya. Masih terguncang. Nunggu kondisinya stabil saja baru kita panggil," tandas Nogroho. (Ein)
Rinada Belum Bisa Diperiksa Terkait Foto Mesum Berseragam PNS
Rencananya hari ini, penyidik Polrestabes Bandung akan memanggil Rinada untuk dimintai keterangan terkait foto mesumnya.
Diperbarui 01 Sep 2014, 13:11 WIBDiterbitkan 01 Sep 2014, 13:11 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Bank Dapat Ajukan Izin Usaha Bulion, Apa Saja Syaratnya?
6 Potret Shanna Shannon Pertama Kali ke Masjid Istiqlal, Ikut Bukber dan Tampil Berhijab
5 Potret Memukau Isyana Sarasvati di GBK, Jadi Opening Act Indonesia Vs Bahrain
7 Sikap yang Membuatmu Lebih Berkarisma, Bikin Disukai Banyak Orang
Arti Haji dalam Bahasa Arab, Berikut Makna, Sejarah, dan Pelaksanaannya
Temui Prabowo, Menlu Prancis Bahas soal Kunjungan Presiden Macron ke RI Mei 2025
Trik Lari 12 Menit, Panduan Lengkap Meningkatkan Performa
Kisah Azab Firaun: Akhir Tragis Sang Pemimpin Zalim
Trik Membaca Pikiran Orang, Panduan Lengkap Memahami Bahasa Tubuh dan Isyarat Non-Verbal
371 Mesin Pembangkit Dioperasikan Jamin Pasokan Listrik saat Idul Fitri 2025
H-4 Lebaran 2025, Calon Pemudik Padati Terminal Bayangan Pondok Pinang Jakarta
Trik Jualan Online Pemula, Panduan Lengkap Memulai Bisnis Digital